Tag: VPS
Instalasi dan Konfigurasi Fail2Ban pada CentOS 7.8 untuk mengamankan SSH
Ketika kita memiliki sebuah VPS yang memiliki IP publik serta menggunakan SSH service pada port standar yaitu port 22, setiap harinya pasti kita akan melihat banyak sekali attempt login yang dilakukan secara bruteforce oleh berbagai macam penyerang dengan harapan dapat mengambil alih VPS yang kita miliki. Pertanyaan yang muncul, bagaimana kita dapat menangkalnya? Ternyata cukup…
WordPress Slowdown : Kesalahan Konfigurasi Firewall
Benar-benar apes kemarin, tidak sampai 2 minggu setelah migrasi dari DigitalOcean menuju Scaleway, terjadi slowdown pada wordpress saya ini. Saya cukup bingung, karena hasil halaman selalu 503 terus ketika mengakses halaman awal blog ini. Saya cukup bingung karena selama 2 minggu ini wordpress ini sudah cukup stabil dan cepat di scaleway. Sebelum hal ini terjadi,…
Perpindahan dari DigitalOcean ke Scaleway
Tidak terasa sudah 3 tahun saya menggunakan DigitalOcean sebagai provider di dalam menampung hobby project ataupun proyek produksi. Selama ini saya tidak mengalami banyak permasalahan yang signifikan, hingga selama setengah tahun terakhir sejak seluruh dunia terkena wabah virus corona. Koneksi saya ke Server Singapore sangatlah lambat, terutama jika dari ISP Telkom(Telkomsel, Indihome dll), sehingga saya…
Switching from Free Hosting to VPS or Shared Hosting and Project Problem…
For a couple months, I really stuck with some problem in my head. I dive to server administration about half a year for now. It’s great (I’ve 2 Server, linux and windows on local computer inside VMWare), but the problem is when I want to host it to the cloud, I only have option to…